1. Berikan analisis kekurangan dan kelebihan pariwisata secara individu dan secara group!
2. Apa tujuan penyelenggara jasa pariwisata
menyediakan supporting
tourism superstructure?
Jawaban
- a. Pariwisata secara individu
·
Kelebihan
1.
Bisa
berpergian ke tempat lain dengan leluasa tanpa di atur
2.
Memiliti
banyak waktu luang dan bebas tanpa di batasi
3.
Lebih
mandiri
4.
Pariwisata
individu biasanya mencari ketenangan untuk menyegarkan pikiran
5.
Bagi
pasangan suami-istri, akan menciptakan
suasana lebih romantis
·
Kekurangan
1.
Harus
mencari dengan lebih detail informasi objek wisata yang akan di tuju agar tidak
tersesat
2.
Budget
perjalanan akan lebih mahal
3.
Mencari
sendiri jasa transportasi untuk menuju objek wisata maupun tansportasi di dalam
objek wisata
4.
Mencari
tempat penginapan jika wisata melebihi 24 jam
b.
Pariwisata
secara group
·
Kelebihan
1.
Budget
tidak terlalu mahal karena biasanya jasa pariwisata memberikan discount bagi
wisatawan berkelompok
2.
Akan
lebih ramai dan tidak bosan karena memiliki teman
3.
Memberikan
peluang bagi penyedia jasa pariwisata untuk melayani para wisatawan
·
Kekurangan
1.
Harus
mencari biro wisata
2.
Waktu
di sangat di batasi
3.
Harus
mengikuti tour guide agar tidak tertinggal
4.
Semakin
banyak wisatawan dalam satu group, akan menyulitkan tour guide dalam memandu
2. Tujuan di adakannya
Supporting Tourism Superstructure
·
Sebagai
fasilitas penunjang dalam memanjakan para wisatawan
·
Menambah
daya tarik para wisatawan untuk mengujungi objek wisata tersebut
·
Para
wisatawan dapat membeli souvenir khas tempat wisata tersebut
0 komentar:
Posting Komentar